Untuk menghindari produk kosmetik palsu, harus mengenakan semboyan cek KLIP, yakni cek Kemasan, Label, Izin edar dan Kadaluarsa produk kosmetik