Menghadapi orang avoidant butuh kesabaran dan strategi. Dengan memberi ruang, membangun kepercayaan,dan menjaga komunikasi, hubungan bisa lebih nyaman
Attachment style (gaya kelekatan/keterikatan) adalah deskripsi sifat hubungan dekat orang-orang, yang diperkirakan terbentuk sejak masa kanak-kanak
Avoidant attachment style merupakan pola perilaku penghindaran yang dilakukan seseorang dalam relasinya dengan lingkungannya.