Anugerah "ATP Awards 2023" sudah diumumkan. Novak Djokovic, Jannik Sinner dan Arthur Fils bersinar berkat performa cemerlang di musim 2023.