Saya pernah ketemu beberapa ekspatriat, selain Arab, India, Pakistan hingga Jerman. Mereka tergolong ulet, pekerja giat, rajin dan konsisten.