Fenomena selebriti jadi kepala daerah kian marak. Apakah popularitas cukup untuk memimpin, atau justru merusak demokrasi? Temukan dampak dan solusinya
Akhir-akhir ini artis terjun ke dunia politik mulai menjadi trend lagi, sepertinya fenomena artis ini menjadi agenda rutin lima tahunan