Normalisasi pemberian apresiasi terhadap anak guna meningkatkan motivasi serta membentuk karakter yang kuat.
Anak-anak dari daerah pinggiran pun perlu lebih banyak perhatian dari lingkungan sekitar dan menjalani kegiatan belajar di sekolah.
Orang tua mana yang tidak senang melihat anaknya berprestasi? Pemberian apresiasi terhadap anak juga memiliki peranan yang sangat penting, loh.