Android akan menggantikan format APK dengan format Android App Bundle sesuai dengan kewajiban yang dikeluarkan oleh Google.