"Sana bawa rantang biar praktis. Enggak usah dibungkus-bungkus plastik. Ribet bukanya." Petuah ibu puluhan tahun silam saat saya masih ABG.
Setelah mengetahui kenyataan bahwa plastik kresek harus dibayar, saya pun putar otak. Ketika anak saya meminta jajan ke minimarket lagi, saya membawa