Mahasiswa Kampus Mengajar membantu guru dalam pelaksanaan ANBK (Asesmen Nasional Berbasis Komputer
ANBK sebagai potret nyata kemajuan pembelajaran di satuan pendidikan belum menjadi pemahaman bersama.
Pelaksanaan ANBK di SD Muhammadiyah Muara Jawa berjalan lancar tanpa kendala. Dari semua peserta sampling dapat hadir dan mengikuti dengan baik.
Simulasi ANBK terus-menerus dilakukan supaya kesiapan guru dan peserta didik lebih maksimal.
Sukses Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) 2021
SMAN 1 Sampang melakukan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) yang diikuti oleh perwakilan peserta didik sebanyak 45 orang
Literasi dan Numerasi menjadi perbincangan hangat saat ini. Pasalnya literasi dan numerasi ini menjadi kompetensi yang mendasar dan sifatnya general.
Simulasi ANBK 2021 yang dilakukan ini SMAN 1 Sampang telah mengikuti prosedur atau ketentuan yang telah ditetapkan Kemendikbudristek.