Anak balita yang suka memukul dibutuhkan penanganan segera dari orangtua agar terhindar dari perilaku tidak baik di masa mendatang.
Memarahi anak dengan cara berkomunikasi dengan baik akan memberikan kesan positif dan mudah dimengerti oleh anak.
Ternyata apa yang dituturkan oleh orang tua di hadapan anak akan ditiru dan berpengaruh terhadap tumbuh kembang anak.