Kontroversi pembuangan air limbah nuklir Fukushima Jepang. Yuk, jaga bersama keamanan laut kita!
Tiongkok dan Korea Selatan (Korsel) telah menyuarakan keprihatinan tentang langkah melepaskan 1 juta ton air yang dikumpulkan dari Fukushima ke laut.