Sembalun tidak sekadar menyajikan pesona alam yang memukau tetapi juga menggambarkan kentalnya kehidupan masyarakat desa yang agraris