Beberapa teman saya yang memiliki hobi mendaki selalu berpesan bahwa kita adalah tamu di gunung. Sebagai tamu tentu ada adab yang harus dijaga.