Dalam upaya mengatasi masalah over kapasitas, Rutan Batam melakukan pemindahan sebanyak 60 warga binaan ke Lapas Batam pada hari Kamis Pagi , ( 23/01)