Mohon tunggu...
Syihabudin Nafi
Syihabudin Nafi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Negeri Semarang

Suka konten yang berbau astronomi, flora fauna

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Feature: Mengenal Sosok Guru Bahasa Arab di MTs NU Al Hidayah

20 Desember 2022   11:38 Diperbarui: 21 Desember 2022   07:27 712
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Feature : Mengenal sosok guru bahasa arab di MTs NU Al Hidayah

foto-teks-63a252f54addee604c69ae56.png
foto-teks-63a252f54addee604c69ae56.png
Setiap guru berfungsi sebagai ujung tombak untuk mencapai tujuan pendidikan. Seperti halnya guru bahasa arab di MTs NU Al Hidayah. Sudahkah anda mengenal guru bahasa arab di MTs tersebut?

Bu Naila, begitulah sapaan yang biasa di dengar oleh guru bahasa arab di MTs NU Al Hidayah. Beliau lahir di Kudus, 10 Juli 1985. Nama lengkapnya yaitu Naila Zulfa. Sekarang, beliau berdomisili di dukuh ngaringan Desa Klumpit RT.06 RW.03 Gebog Kudus.

Bu Naila mengajar di Mts NU Al Hidayah mulai tahun 2016 sampai sekarang. Sebelumnya, beliau mengajar di RA NU Manafiul Ulum mulai tahun 2012 dilanjutkan mengajar di MI NU Manafiul Ulum mulai tahun 2014.

Sebagai guru, pastilah kita ingin mengetahui riwayat pendidikan yang ditempuh oleh Bu Naila. Bu Naila pernah belajar di MI NU Islahussalafiyyah Getassrabi dilanjutkan di MTs NU Banat Kudus kemudian dilanjutkan di MA Matholi’ul Falah Kajen Pati. Beliau juga merupakan lulusan Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang sehingga dapat sampai menuju karirnya sekarang.

Mungkin kalian ingin tahu tentang status Bu Naila. Bu Naila sudah menikah pada tahun 2011 dan sudah diberkahi satu anak. Ibu rumah tangga menjadi aktivitas sampingan selain menjadi guru bahasa arab di MTs NU Al Hidayah. Tak hanya ibu rumah tangga, ada aktivitas lain yang dijalaninya setiap hari yakni mengajar tahfidz Al Qur’an di pondok Al Hidayah setelah sholat ashar sampai jam lima sore.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun