Mohon tunggu...
Syifaa Tsaaniyatun Nisaa
Syifaa Tsaaniyatun Nisaa Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa penerima Beasiswa Unggulan Kemendikbud RI program studi Diploma 4 Perhotelan Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti

Mahasiswa penerima Beasiswa Unggulan Kemendikbud RI program studi Diploma 4 Perhotelan Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Kenali Teknik Potongan Sayuran agar Terlihat Lebih Professional

5 September 2023   18:19 Diperbarui: 5 September 2023   18:31 297
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hallo sobat kompasiana, bertemu lagi dengan saya Syifaa Tsaaniyatun Nisaa mahasiswa STP Trisakti 2019 penerima Beasiswa Unggulan Kemendikbud 2019.

Untuk beberapa orang yang sangat suka memasak. Pasti mengetahui bahwasanya terdapat beberapa teknik memasak yang secara tidak sadar harus dilakukan sesuai dengan tekniknya. Namun beberapa orang belum mengetahui bahwa teknik yang biasa dilakukan memiliki namanya sesuai dengan teknik yang dilakukan.

Salah satunya adalah teknik dalam memotong sayuran. Biasanya kita hanya akan memotong sayuran sesuai dengan potongan yang biasa dilakukan, atau yang kita lihat di media social. Contohnya seperti potongan kotak, kita hanya menyebutnya potongan kotak kecil sedang atau besar, atau mungkin dibilang hanya seukuran jari. Padahal ada nama profesional dalam setiap potongan sayuran.

Maka dari itu setidaknya kita harus mengetahui sebutan dari potongan tersebut, berikut merupakan nama nama potongan sayuran :

Brunoise

Potongan sayuran yang memiliki ukuran 1mm x 1mm x 1mm. Berbentuk seperti dadu kecil, biasanya digunakan untuk isian makanan.

Macedoine

Potongan dengan ukuran 1cm x 1cm x 1cm. bernebtuk seperti dadu kecil. Digunakan untuk isian soup. Sayuran yang biasa dipotong dengan teknik ini adalah wortel, kentang dan lobak.

Paysanne

Potongan dengan ukuran 1cm x 1cm x 2mm. biasa digunakan untuk paysanne soup. Potongan kotak yang tipis tipis ini biasa digunakan untuk sayuran wortel, kentang dan lobak.

Cube

Potongan dengan ukuran 12mm x 12mm x 25mm.

Jardiniere

Merupakan potongan yang memiliki ukuran 4cm-6cm x cm x cm. Berbentuk seperti balok. Biasanya digunakan untuk hidangan utama. Sayuran yang biasa dipotong menggunakan teknik ini adalah Kentang, Ubi, Wortel, dan Lobak.

Julienne

Potongan dengan ukuran 3cm x 1mm x 1mm. Berbentuk seperti korek api, seperti jardinire namun lebih tipis. Biasa digunakan untuk potongan, salad, garinsh, atau soup

Turning

Potongan berbetuk lonjong, sebesar ibu jari, biasa digunakan untuk garnish. Sayuran yang biasa dipotong dengan teknik ini adalah wortel, kyuri  dan lobak.

Chopped

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun