Mohon tunggu...
Syarif Husein
Syarif Husein Mohon Tunggu... -

Lahir 11/12/1991 \r\n\r\nSaat ini aktif di Pers Mahasiswa REVOLUSI

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Kenapa Kita Harus Belajar Filsafat

22 November 2014   04:47 Diperbarui: 17 Juni 2015   17:10 22
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

Tak banyak orang yang tahu hari ini (baca: 21 November) dperingati sebagai hari filsafat sedunia, disini saya tak kan menjelaskan definisi dari filsafat, tapi yang ingin saya berikan adalah seberapa jauh kita berpikir dengan menggunakan pendekatan filsafat, beberapa dari kita menganggap belajar filsafat sia-sia atau buang-buang waktu saja, dan orang yang menggunakan pendekatan filsafat dalam beretorika atau beragumen dianggap liberal atau pro-bara, tapi ternyata berpikir filsafat sangat penting untuk membangun kerangka berpikir kita,karena dalam filsafat kita dituntut kritis dan sistematis, serta memperntanyakan hal-hal yang bersifat fundamentalis, hal ini punya tujuan untuk terus “memeras” otak kita agar berfikir dan merenung agar kita mempunyai pemahaman yang integral dan komprehensif terhadap segala sesuatu, tidak parsial atau setengah-setengah atau hanya dari doktrin belaka

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun