Mohon tunggu...
Syarif Yunus
Syarif Yunus Mohon Tunggu... Konsultan - Dosen - Penulis - Pegiat Literasi - Konsultan

Dosen Universitas Indraprasta PGRI (Unindra) - Asesor Kompetensi Dana Pensiun - Mantan Wartawan - Pendiri TBM Lentera Pustaka Bogor - Dr. Manajemen Pendidikan Pascasarjana Unpak - Ketua IKA BINDO FBS Univ. Negeri Jakarta (2009 s.d sekarang), Pengurus IKA UNJ (2017-sekarang). Penulis dan Editor dari 52 buku diantaranya JURNALISTIK TERAPAN, Kompetensi Menulis Kreatif, Antologi Cerpen Surti Bukan Perempuan Metropolis. Penasihat Forum TBM Kab. Bogor, Education Specialist GEMA DIDAKTIKA. Salam DAHSYAT nan ciamikk !!

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Hidup Indah Dimulai dari Pikiran yang Indah

29 November 2016   05:21 Diperbarui: 29 November 2016   07:30 638
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi pribadi

Hidup itu emang indah kata orang. Walau gak melulu begitu.

Kadang, ada yang gak bisa kita dapatkan sekeras apapun kita mencoba.

Kadang, ada yang gak bisa kita pertahankan sekeras apapun kita mendekap.

Bahkan yang sering terjadi, harapan sering kali tidak sesuai dengan kenyataan.

Tiap orang boleh punya masalah. Atau mungkin gak bisa lepas dari masalah. Tiap orang pasti punya urusannya sendiri. Kadang bisa diselesaikan, kadang juga buntu gak bisa diselesaikan. Tiap orang punya pilihannya sendiri. Kadang dalam memilih pun gak bisa dikompromikan.

Banyak orang merasa frustrasi. Ada orang yang merasa masalah silih berganti. Tidak pula yang merasa lelah, letih gak bergairah. Mungkin bisa jadi, ada yang merasa semua begini-gini saja. Patut diingat, itu semua perasaan. Hanya perasaan.

Belajar dari burung Rajawali. Burung yang katanya punya penglihatan yang tajam. Semuanya bisa diprediksi. Burung yang kekuatannya terletak pada kemampuan untuk mengendalikan diri. Namun suatu kali, burung ini harus sadar betul. Ketika kekuatan dirinya melemah, maka ia harus berubah. Walau dengan cara yang menyakitkan.

Life is beautiful. Hidup yang indah dimulai dari pikiran yang indah. Seindah anugerah Allah kepada makhluk-Nya.

Life is Beautiful. Kalo kita percaya Allah, maka jalan Allah-lah yang terbaik. Apapun bentuknya, apapun keadaanya. Semua terjadi karena Allah.

Tapi satu hal yang gak boleh kita lalaikan adalah MENERIMA. 

Kita boleh berjuang sebaik apa pun. Tapi kita gak akan bisa menawar keadaan yang sudah ditetapkan. Karena di dunia ini, memang ada hal yang mungkin bisa terjadi atau tidak terjadi pada diri kita.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun