Wasana Kata
Menjaga keamanan data pribadi adalah tanggung jawab setiap individu di era digital ini. Dengan langkah-langkah sederhana seperti memilih informasi yang dibagikan, menggunakan password yang kuat, dan mengaktifkan verifikasi dua langkah, kita dapat melindungi diri dari ancaman serangan pihak yang tidak bertanggung jawab.Â
Pengalaman pribadi dan kesadaran akan pentingnya keamanan data pribadi akan membantu kita lebih berhati-hati dalam menjaga privasi. Yuk, mulai dari sekarang, jaga dan lindungi data pribadi Anda dengan baik!
Ahmad Syaihu untuk Kompasiana
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H