Masih menyibak pelu dalam rindu
tak terbentuk oleh rasa yang ragu
ketentuan takdir tak berpihak
aku terus bertanya....
Kuderai cerita lalu
tentang matahari harapan
kulukis dengan kata terindah
tentang makna KEBAHAGIAAN..
Menanti...
menanti....
menanti tentang matahari harapan
berharap akan ada jawaban makna KEBAHAGIAAN
namun matahari redup tanpa harapan
ternyata matahariku terkungkung...
terkungkung dalam....
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!