Mohon tunggu...
Sutiono Gunadi
Sutiono Gunadi Mohon Tunggu... Purna tugas - Blogger

Born in Semarang, travel-food-hotel writer. Movies, ICT, Environment and HIV/AIDS observer. Email : sutiono2000@yahoo.com, Trip Advisor Level 6 Contributor.

Selanjutnya

Tutup

Raket Pilihan

Bulutangkis SEA Games 2022, Indonesia Lolos ke Semi Final

16 Mei 2022   16:49 Diperbarui: 16 Mei 2022   17:08 267
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Christian Adinata (sumber: suara.com)


Hari ini Senin 16/05/2022 pertandingan beregu putra putri mulai dipertandingkan dan langsung memasuki  babak perempat final. Berlangsung di Bacqiang Gymnasium, Viertnam.

Tim putri Indonesia memperoleh 'bye' sehingga bisa langsung lolos ke semi final. Sedangkan tim putra harus menghadapi tim Kamboja. Menurunkan  Chico, Christian Adinata dan Yonathan Ramlie di sektor tunggal. Sedang di sektor ganda diwakili oleh Pramudya / Yeremia dan Leo / Daniel.

Pemain yang diturunkan tunggal pertama Indonesia, Chico menundukkan tunggal pertama Kamboja, Vanthoun Vath 21-6,21-9

Pada ganda putra pertama Indonesia menurunkan Pramudya / Yeremia dan menang atas ganda putra pertama Kamboja, Heng Mengleap / Yam Samang 21-7,21-14.

Christian Adinata kali ini dipercaya mewakili tunggal putra kedua Indonesia dan dengan mudah menundukkan tunggal putra kedua Kamboja, Sok Rikreay 21-7, 21-6.

Dengan demikian Tim bulu tangkis Indonesia memastikan lolos ke semi final.

Di semi final tim putra Indonesia akan ditantang Thailand / Filipina. Sedangkan tim putri Indonesia akan menghadapi Malaysia / Vietnam.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun