Mohon tunggu...
ucy susilawati
ucy susilawati Mohon Tunggu... -

SMKN 1 Wanareja

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Pengalaman Belajar Matematika Menggunakan Software Geogebra, Wingeom, dan Cabri

13 Mei 2014   18:50 Diperbarui: 23 Juni 2015   22:33 249
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Assalamualaikum Wr. Wb.

Saya akan menceritakan pengalaman saya selama belajar MATEMATIKA dari Semester I sampai Semester IV. Saya SUSILAWATI dari kelas XI TKI B jurusan Multimedia di SMKN 1 Wanareja, Cilacap, Jawa Tengah. Pada Semester I dan Semester II saya belajar matematika menggunakan software Geogebra. Saat itu saya kurang memahami cara mengerjakan soal matematika secara manual, karena lebih tertuju pada Geogebra. Setelah evaluasi pengalaman pembelajaran selama 2 Semester, pada Semester III dan Semester IV konsep pembelajaran lebih seimbang antara menggunakan software Wingeom dan Cabri dengan manualnya.  Dengan cara pembelajaran Matematika menggunakan software agak rumit sih, tapi menambah pengetahuan kami tentang penggunaan software - software tersebut. Karena berbeda dengan kelas - kelas yang lain, hanya kelas - kelas yang di bimbing oleh Pak Lukas Sumarno, S.Pd yang menggunakan software dalam pembelajaran Matematika.  Baru kemarin kami diberikan tugas untuk membuat video tutorial untuk menghitung bangun ruang mengunakan Wingeom, ini halaman link video tutorial yang telah saya buat menggunakan software Camtasia dan Wingeom, http://www.youtube.com/watch?v=86995BA8yi4&feature=youtu.be,semoga bermanfaat. Menurut saya lebih mudah menggunakan Wingeom dibandingkan dengan Cabri.

Berikut screenshot membuat jaring-jaring kubus menggunakan software Wingeom, membuat krativitas dari bangun datar menggunakan software Geogebra, dan menghitung Limas menggunakan software Cabri:

1399954579127369793
1399954579127369793
13999540831104069457
13999540831104069457

Terimakasih buat Pak Lukas Sumarno, S.Pd yang telah membagi ilmunya kepada kami tentang penggunaan software Matematika. Cara pembelajaran yang unik :) .

Sekian pengalaman yang dapat saya sampaikan, kurang lebihnya mohon maaf.

Wasalamualaikum Wr.Wb.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun