Mohon tunggu...
Suprihadi SPd
Suprihadi SPd Mohon Tunggu... Penulis - Selalu ingin belajar banyak hal untuk dapat dijadikan tulisan yang bermanfaat.

Pendidikan SD hingga SMA di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah. Kuliah D3 IKIP Negeri Yogyakarta (sekarang UNY) dilanjutkan ke Universitas Terbuka (S1). Bekerja sebagai guru SMA (1987-2004), Kepsek (2004-2017), Pengawas Sekolah jenjang SMP (2017- 2024), dan pensiun PNS sejak 1 Februari 2024.

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Jumpa Darat Kompasianer di Hari Jumat

23 September 2022   13:30 Diperbarui: 23 September 2022   13:35 107
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Diary. Sumber ilustrasi: PEXELS/Markus Winkler

Justru yang saya dapatkan bahwa Pak Ali sudah cukup lama bergabung di Kompasiana. Dalam WAG itu Pak Ali membagikan tautan puisi karyanya di Kompasiana.

WAG Penulis Motivator Kaltim menjadi ramai. Pak Sutrisno Babulu ikut nimbrung komunikasi lewat WAG itu. Beberapa anggota grup yang lain ikut bertanya dan siap untuk menjadi anggota Kompasiana.

Pada tanggal 27 Agustus 2022, saya baru mengirimkan artikel ke Kompasiana, dengan judul Suprihadi Mulai Menulis.

Saya pun semakin rajin membaca karya Pak Ali di Kompasiana. Karya puisi cepat selesai dibaca. Berbeda dengan cerpen atau artikel. Komunikasi kami lewat WAG semakin sering kami lakukan.

Pada tanggal 21 September 2022, Bu Siska Artati mengirimkan pesan percakapan di blog Kompasiana.

"Saya tinggal di Samarinda, Pak. Tadi ngobrol dengan Pak Ali Musri, ternyata beliau sdh lama kenal Bapak dan ngobrol by WA juga ya."

"Berkenankah sekiranya kami ajak di grup WA Komasianer Kaltim?"

"Bapak bisa hub Pak Ali untuk bisa diundang di grup. Waktu itu, kami bikin grup karena ada kunjungan Pak Tjiptadinata dan Ibu Roselina ke Samarinda."

Jawaban atas pertanyaan dan informasi dari Bu Siska Artati saya tanggapi dengan kalimat pendek karena saya sedang asyik menulis di Kompasiana dan berusaha sebanyak mungkin membuat tulisan.

"Terima kasih informasinya."

 Pada tanggal yang sama (21/9/2022), Pak Ali, Kompasianer yang rajin menulis puisi, seperti diceritakan di atas, mengirimkan pesan wapri.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun