Mohon tunggu...
Acep Imam S.R
Acep Imam S.R Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Aktivis

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Hei Mahasiswa

14 November 2024   13:40 Diperbarui: 14 November 2024   13:59 32
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Mahasiswa adalah sekelompok orang yang sedang belajar di perguruan tinggi setelah menuntasksan gelar siswa dan lanjut meraih gelar Mahasiswa. dimana yang namanya mahasiswa bertujuan untuk mendapatkan ilmu yang lebih dan mengalaman yang jauh. 

akan tetapi melihat perkembangan zaman sekarang para mahasiswa hanya sekedar mencari ilmu di dalam kelas saja, padahal kita sudah lepas dari persekolahan, ada mindset yang harus di rubah ada pola pikir yang harus d upgrade, maksudnya adalah selain kita menimba ilmu pengetahuan di dalam kelas yang di pimpin oleh dosen kita harus mencari ilmu di luar kelas juga. s

eperti masuk organisasi intra kampus atau eksternal kampus. sehingga mahasiswa setelah beres pembelajaran di kelas langsung pulang atau hanya main-main saja. ada waktu yang harus kita manfaatkan, dibalik ini semua yang namanya mahasiswa harus mempunyai jejaring yang luas.

Masuk organisasi menjadi jawaban dimana mahasiswa bisa mengembangkan minat bakat masing-masing baik di internal kampus atau eksternal kampus. 

setelah kita menimba ilmu di dalam kelas maka implementasi adalah jalan kita memanfaatkan ilmu yang kita dapat atau dalam  kata lain kita mengejawantahkan ilmu yang kita dapat di dalam kelas bersama teman yang mungkun beda jurusan atau beda fakultas, sehingga akan terjadi diskusi atau tanggapan-tanggapan dari orang lain dan itulah siklus dimana mahasiswa mendapatkan referensi dari orang lain dan itulah pentingnya mahasiwa ikut berorganisasi. 

Memang banyak juga orang yang bilang buat apa ikut organisasi hanya buang-buang waktu hanya mengahbiskan tenaga malah mumet pikiran, sungguh pemikiran yang dangkal apabila sekelas mahasiswa mempunya pemikiran seperti itu. 

yang padahal organisasi adalah sebuah wadah untuk kita mengimplementasikan hasil timbaan ilmu kita didalam kampus (kelas). bukankah nilai positif nya jauh lebih besar di bandingkan dengan kita yang kuliah pulang kuliah pulang? maka ORANG YANG MENGERTI BELUM TENTU PAHAM TETAPI ORANG PAHAM PASTI AKAN MENGERTI.

Studi kasus mahasiswa ikut organisasi eksternal, selain dia mengikuti pembelajaran di kelas dia bisa mengejawantahkan apa yang ia dapat dikelas, sehingga terjadi shering season antara satu dengan yang lainnya. 

selain teman kampus yang dia dapatkan justru dia jauh lebih kenal dengan teman-teman yang berbeda kampus, dan itu dipastikan akan mendaoat jejaring yang lebih luas di banding kita hanya berteman dengan teman sekampus saja bukan?. dia akan jauh lebih melek terhadap siklus yang terjadi di sosial (masyarakat). 

Waktu kurang lebih hanya empat (4) tahun kita menjadi mahasiswa S 1 waktu yang cukup singkat bagi mahasiswa untuk bisa mengembangkan diri minat dan bakat, dengan waktu tersebut kita mendapat gelar Sarjana, itu bukan hal yang ringan, jikalau kita tidak berlatih dari sekarang mau kapan kita berlatih? 

kita sebagai mahasiswa adalah agen of change ( agen perubahan ) dimana kitalah yang kan menentukan nasib bangsa dan agama, tetapi sebelum sampai itu apakah kita sudah tahu bagaimana kerangka menentukan nasib diri kita sendiri? asahlah soft skil hard skil dll sebelum kita terlambat dengan beban sarjana yang kita emban, itu adalah sebuah amanah untuk mahasiswa.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun