Mohon tunggu...
Aef Suhaeful
Aef Suhaeful Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Analisis Dialek Bahasa Keseharian Desa Loji

23 Januari 2018   21:23 Diperbarui: 23 Januari 2018   21:29 1541
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Aef Suhaeful

(15.03.1.0018)

Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Majalengka

2018

Abstrak :

Penelitian ini penulis meneliti suatu dialek sehari-hari yang digunakan di sekitar Desa loji, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka. dengan tujuan meneliti dialek atau variasi bahasa yang digunakan disekitar desa tersebut.  Penelitian tersebut dilaksanakan pada hari Sabtu tanggal 30 Desember 2017. Dari penelitian yang telah penyusun  lakukan bahwa mayoritas masyarakat  di desa tersebut  berbahasa sunda kasar dan hanya beberapa kata saja yang masih dalam tataran bahasa sunda yang halus itu pun digunakan pada saat berinteraksi dengan orang yang dianggap berada atau berpangkat sesuai situasi,  dialek atau variasi bahasa  didaerah tersebut  masih kental dan masih dipergunakan dalam kehidupan sehari-hari  ketika berkomunikasi dan sangat layak untuk dijadikan objek penelitian. Semoga dengan selesainya penelitian ini, kami bisa memperoleh pengetahuan yang luas. Utamanya dalam aspek kebahasaan dan kebudayaan Sunda . Penelitian yang kami lakukan bisa bermanfaat bagi kami sebagai peneliti pada khususnya, serta bagi orang lain pada umumnya.

Pendahuluan

  • Latar belakang

Penelitian ini berdasarkan atas tugas mata kuliah Karya Tulis ilmiah. Selain itu, untuk menembah pengetahuan mengenai berbagai hal, diantaranya untuk menambah pengetahuan mengenai dialek sehari-hari yang dipakai di sekitar Desa Loji, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka. Dialek itu perlu kita ketahui, walau hanya mengenal saja.

Disetiap daerah pasti memiliki ciri khas yang khusus dalam berbicara. Hal tersebut disebabkan karena beberapa faktor, diantaranya pengaruh sosial, tempat tinggal (letak geografis), lingkungan dan lain sebagainya.

Dialek berasal dari bahasa Yunani yaitu dialektos yang berarti varian dari sebuah bahasa menurut pemakaian. Menurut Meillet (dalam Ayat Rohaedi,1983: 2).  Indonesia merupakan Negara yang terdiri dari berbagai suku bangsa. Suku sunda termasuk didalamnya. Bahasa yang digunakannya yaitu bahasa Sunda. Bahasa Sunda memiliki berbagai macam dialek.  Oleh karena itu, pada penelitian ini penulis meneliti suatu dialek sehari-hari yang dipakai di sekitar Desa Loji, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun