Mohon tunggu...
Suhadi Sastrawijaya
Suhadi Sastrawijaya Mohon Tunggu... Penulis - Suhadi Sastrawijaya

Suhadi Sastrawijaya penulis berdarah Jawa- Sunda. Hobi membaca terutama buku-buku sastra dan sejarah

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Doa dan Pengharapanku

25 September 2023   21:13 Diperbarui: 25 September 2023   21:17 63
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Doa dan Pengharapanku
Karya: Suhadi Sastrawijaya

Ketidakberdayaanmu adalah luka bagiku
Karena akupun tak seberapa kuat menopang kerapuhanmu
Dalam menyusuri jauhnya angan
Meraih bintang-bintang di balik awan
Yang kerlipnya nanti kau bagikan ke segenap semesta
Sebagai buah dermamu
Untuk peradaban umat manusia

Tapi doa-doaku takkan surut
Air mata sayang dan pengharapanku
Terus mengalir di atas sejadahku yang kering
Sebagai pinta kepada yang Maha kuasa
Agar engkau selalu di mudahkannya

Baca juga: Doa

Perjuangan hidup itu tak semudah yang dibayangkan
Banyak kesulitan bahkan cobaan dan ujian
Tapi janganlah menyerah
Semoga tuhan memberikan kesuksesan
Dan ingatlah tuhan maha pengasih dan maha penyayang
Dia pelimpah kasih kepada semua insan
Tapi Dia lebih penyayang kepada orang-orang yang beriman

Patia, 25 September 2023.
Di tengah teriknya kemarau bulan September.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Baca juga: Terasing

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun