Mohon tunggu...
Sugiyanto Hadi Prayitno
Sugiyanto Hadi Prayitno Mohon Tunggu... Penulis - Lahir di Ampel, Boyolali, Jateng. Sarjana Publisistik UGM, lulus 1982. Pensiunan Pegawai TVRi tahun 2013.

Pensiunan PNS, penulis fiksi. Menulis untuk merawat ingatan.

Selanjutnya

Tutup

Kurma

Tiga Peran Berbeda Ketika Ngabuburit dan Buka Bersama

25 Mei 2019   00:08 Diperbarui: 25 Mei 2019   00:08 15
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
pedagang asongan, anak jalann danpemulung bukber di tangsel

*

Kembali ke dunia normal. Banyak tempat ngabuburit favorit di kota Bandung.  Pada tiap kota pun pasti punya tempat favorit masing-masing. ini khusus di Bandung.

Salah satunya ya alun-alun Bandung. Sekadar informasi ada belasan taman di kota ini yang dibangun khusus untuk refreshing warga kotanya. Untuk para tamu juga.

ngabuburit di alun-alun bandung
ngabuburit di alun-alun bandung
Kini aku menjadi seorang bapak an tiga anak dari satu isteri yang sedang berkunjung di Bandung. Kami berpakaian praktis, tetapi karena sekalian untuk salat berjamaah ya memilihyang islami. Kami siap melihat dari dekat alun-alun di halaman depan Masjid Raya Bandung. Ramadan memberi keleluasaan bagi muslim/muslimah untuk untuk ekspresi diri, termasuk alam berbusana.

Alun-Alun Kota Bandung yang berada di jalan Dalem Kaum berlokasi tepat di depan Masjid Agung ini sudah makin cantik karena sudah direnovasi. travel.tribunnews.com

*

Nah, itu saja perjalanan spiritualku menjadi tiga sosok yang berbeda. Pakaian sehari-hari dengan situasi yang berbeda. Dan semua itu demi sebuah tantangan Esai Foto: OOTD ngabuburit & bukber. Fotgonya jelas kuang memadai, yang penting esainya lumayan 'bercerita'.  Itu saja. *** 24 Mei 2019

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun