Mohon tunggu...
St Yuniszahra
St Yuniszahra Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Hafidz Qur'an

31 Desember 2018   16:46 Diperbarui: 31 Desember 2018   17:11 44
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Nama saya St.  Yunis Zahra

Mufradat Huruf Hijaiyah

Alifun -- arnab yajri yal'ab ya'kulu jazran kay la yat'ab
Alif -- seekor arnab berlari, bermain, lalu makan lobak merah agar tidak keletihan

Ba-un -- battah nattat nattah waqa'at dhahikat minhal qittah
Ba' -- seekor itik melompat-lompat dan jatuh, lalu si kucing mentertawakannya

Ta-un -- taj fauqar ra'si fihiz zahabu wa fihil mas
Ta' -- mahkota di atas kepala, terdapat padanya emas dan permata

Tha-un -- tha'lab shada dajajah huwa maker waqtal hajah
Tha' -- musang menangkap ayam, ia licik ketika punya hajat

Jimun -- jamalun fis sahra' mithlu safinah fauqal ma'
Jim -- seekor unta di padang pasir, seperti kapal di atas air

Ha'un -- hajj asma raghbah fihi tawafun haulal ka'bah
Ha' -- Haji, semulia-mulia keinginan, padanya ada tawaf di keliling Ka'abah

Kha-un -- khubzun 'indal ba-i' la ya'kuluhu illal ja-i'
Kha' -- sekeping roti pada penjual, tidaklah memakannya kecuali orang yang lapar

Dalun -- diik, hasanus shauti qaama yu-azzin fauqal bayti
Dal -- seekor ayam jantan, suaranya merdu, ia berkokok di atas rumah

Dzalun -- dzi'bun wahsyun shalbun la yurhibuhu illal kalbu
Dzal -- seekor serigala yang liar, garang, tiada apa mencabarnya kecuali si anjing

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun