Mohon tunggu...
Fajar Setiawan
Fajar Setiawan Mohon Tunggu... Mahasiswa - UIN Syahid

Meminati sosial-keagamaan, bahasa dan sastra, olahraga khususnya sepak bola, dan (sedikit) politik. Menulis saat ingin dan sempat. Semoga selalu ada manfaat yang bisa didapat.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

[Pantun] Pesta Demokrasi 2024

22 September 2023   05:30 Diperbarui: 24 September 2023   17:22 677
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber ilustrasi: kompas.com

Pantun Menuju 2024

Muncul benalu di pohon alpukat
Banyak laron di rumah Bu Olif
Tahun pemilu sudah dekat
Mari cermati calon dengan objektif

Memburu laron menangkap tuna
Tak perlu berdasi untuk menangkapnya
Pilihlah calon yang sedikit keburukannya
Lihat prestasi dan rekam jejaknya

Bu Olif dan Dita membuat wajik
Mata rabun bukanlah buta
Mari berpesta dengan sehat dan asyik
Jangan ada Cebong-Kadrun di obrolan kita

Dita menanti agar matanya pulih
Sudahlah menabung untuk biaya
Siapa pun nanti sosok yang terpilih
Tetaplah mendukung untuk kemajuan Indonesia


***
Fajar Setiawan, 22 September 2023

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun