demi menganyam sarang
pada pohon kehidupan
namun bagaimana dengan kau
apakah ingin juga pergi
ke perkebunan sunyiÂ
lalu menabur biji-bijian?
ya, mungkin banyak fantasi mimpi
yang perlu kau semaikanÂ
ke dalam lumbung masa muda
sebelum musim berganti, dan meniadakan
khayalan kita
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!