Mohon tunggu...
Stefani Ditamei
Stefani Ditamei Mohon Tunggu... Mahasiswa - K-drama Enthusiast

Mahasiswa (pejuang tugas akhir) program studi Ilmu Politik Universitas Jenderal Soedirman.

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Yuk, Cobain 5 Rekomendasi Olahan Lidah Sapi yang Nikmat

25 Juni 2021   20:27 Diperbarui: 25 Juni 2021   21:05 732
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Yuk, Cobain 5 Rekomendasi Olahan Lidah Sapi yang Nikmat (Pexels)

Meskipun unik, lidah sapi bisa disulap menjadi berbagai masakan. Berikut 5 rekomendasi olahan lidah sapi yang nikmat.

Lidah sapi adalah salah satu daging jeroan yang digemari sebagian masyarakat Indonesia. Teksturnya yang kenyal jika diolah dengan baik, bisa menghasilkan santapan yang lembut disertai bumbunya yang ciamik. 

Jika di antara kalian bertanya; apakah lidah sapi bisa dikonsumsi? Yup, sangat bisa! Lidah sapi termasuk daging jeroan yang bisa dikonsumsi dan memiliki beberapa manfaat sebagai berikut.

Baca juga: Dari Belut hingga Pelepah Pisang, Berikut Keripik Unik yang Bisa Dicoba

Manfaat lidah sapi:

  • Sumber vitamin B12 yang memproduksi sel darah merah dan meningkatkan fungsi saraf

  • Lidah sapi mengandung selenium, kalium, kalsium, dan magnesium

  • Dilansir Medical News Today, daging lidah sapi juga direkomendasikan untuk pemulihan setelah sakit atau setelah melahirkan

Ilustrasi potongan daging lidah sapi (Pexels)
Ilustrasi potongan daging lidah sapi (Pexels)
Penasaran seperti apa rasanya lidah sapi? Tenang saja, kamu bisa mencicipi olahan lidah sapi dengan rekomendasi masakan berikut:

Sup Lidah Sapi

Di Makassar, ada salah satu olahan khas dari warung sup sapi lidah Lamuru yang menggunakan lidah sapi sebagai bahan dasar utamanya. Sama dengan kuliner berkuah lainnya, Sup Lidah Sapi diisi dengan potongan daging lidah sapi dengan guyuran kuah bening yang kaya akan rempah-rempah. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun