Mohon tunggu...
Stefani Ditamei
Stefani Ditamei Mohon Tunggu... Mahasiswa - K-drama Enthusiast

Mahasiswa (pejuang tugas akhir) program studi Ilmu Politik Universitas Jenderal Soedirman.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Tidak Lolos SBMPTN? Masih Ada Ujian Mandiri PTN

15 Juni 2021   10:42 Diperbarui: 15 Juni 2021   10:56 218
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tidak Lolos SBMPTN? Masih Ada Ujian Mandiri PTN (Dok HUmas Universitas Brawijaya)

Jika kamu tidak lolos SNMPTN hingga SBMPTN, jangan bersedih, sebab masih ada ujian masuk PTN jalur mandiri.

Baca juga: Ide Usdan (Usaha Dana) Mahasiswa Saat Pandemi

Ujian Mandiri PTN

Ujian mandiri PTN adalah ujian tes masuk perguruan tinggi negeri yang dikelola langsung oleh PTN yang bersangkutan. Jika SNMPTN dan SBMPTN diselenggarakan secara serentak, ujian mandiri PTN diadakan dan dikelola oleh masing-masing PTN. Jadi, calon mahasiswa baru hanya akan mendaftar di jurusan yang ada di PTN tersebut.

Contoh PTN yang mengadakan ujian mandiri

PTN yang mengadakan ujian mandiri ada banyak. Biasanya, PTN yang mengadakan ujian mandiri akan membagikan informasi mengenai syarat seleksi mandiri setelah pengumuman SBMPTN.

Berikut PTN yang mengadakan seleksi mandiri:

Universitas Indonesia rutin mengadakan ujian mandiri PTN melalui SIMAK UI. Informasi mengenai SIMAK UI bisa diakses langusng di website resminya di simak.ui.ac.id

Universitas jenderal Soedirman mengadakan ujian mandiri PTN melalui program Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB) dan informasinya dapat diakses di website resmi spmb.unsoed.ac.id

Universitas Brawijaya juga mengadakan ujian mandiri PTN melalui SMUB dan informasinya dapat diakses di selma.ub.ac.id

UIN Syarif Hidayatullah membuka ujian mandiri PTN melalui jalur SPMB Mandiri 2021 untuk program sarjana (S1) dan informasinya dapat diakses di admisi.uinjkt.ac.id

Baca juga: Cara Mendaftar NPWP Online untuk Mahasiswa 

  • UTM-BK IPB Bogor 2021

Institut Pertanian Bogor membuka seleksi mandiri melalui program Ujian Tulis Mandiri Berbasis Komputer (UTM-BK) tahun 2021 dan informasinya dapat diakses di admisi.ac.id 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun