Mohon tunggu...
Stefani Ditamei
Stefani Ditamei Mohon Tunggu... Mahasiswa - K-drama Enthusiast

Mahasiswa (pejuang tugas akhir) program studi Ilmu Politik Universitas Jenderal Soedirman.

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur Pilihan

Ide Bisnis Usaha Sampingan Anak Kuliahan

20 Mei 2021   15:10 Diperbarui: 20 Mei 2021   15:12 488
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ide Bisnis Sampingan Anak Kuliahan (Pexels)

Apalagi makanan ringan pedas sebagian digemari oleh para mahasiswa. Kamu bisa mengggunakan ide tersebut sebagai usaha sampingan. Jangan lupakan pemasaran digital yang maksimal melalui media sosial. 

  • Usaha sampingan  anak kuliahan membuka jasa mengajar

Berikut salah satu ide yang tidak kalah manjur buat mahasiswa. Mengajar atau memberikan les tambahan bagi anak-anak biasanya dilakukan oleh para mahasiswa. 

Ilustrasi jasa mengajar mahasiswa (Pexels)
Ilustrasi jasa mengajar mahasiswa (Pexels)
Apalagi saat ini anak-anak sekolah sedang melakukan aktivitas belajar hanya di rumah. Orang tua yang kewalahan tidak jarang mencari jasa mengajar privat kepada anak-anak. Hal tersebut dilakukan dengan harapan anak-anak dapat maksimal belajar meskipun berada di rumah.

Selain itu, mengajar anak-anak juga bisa dilakukan secara daring. Kamu bisa membuka jasa mengajar online atau datang ke rumah murid dengan melakukan protokol kesehatan.

  • Usaha sampingan jasa kreatif

Selain jasa mengajar, mahasiswa juga bisa membuka usaha sampingan di bidang jasa kreatif.

Contoh jasa kreatif adalah: 

  • Videografer, editor video

  • Desain grafis, edit foto

  • Membuat konten media sosial

Ilustrasi jasa kreatif dikerjakan mahasiswa (Pexels)
Ilustrasi jasa kreatif dikerjakan mahasiswa (Pexels)
Meski sebenarnya jasa kreatif lebih cocok dimasukkan sebagai kategori pekerjaan lepas/freelancer. Namun, jika kamu memasarkan jasamu dengan maksimal, tidak menutup kemungkinan akan menemui client yang membutuhkan skill-mu. 

Saya juga pernah membahas beberapa ide bisnis yang sering dikerjakan oleh kawan-kawan Kpopers. Ada yang menjual aplikasi legal, paket internet, pulsa, atau desain kaos dan hoodie yang digemari anak-anak muda.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
Lihat Entrepreneur Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun