Sebuah perjalanan di dunia atas kehendak sang pencipta
Mengumpulkan remah-remah berkah hindari prahara
Bekali diri untuk kembali ke alam sejati
Baca juga: Hati dan Rasa
Berjalan lurus pada garis yang sudah ditetapkan
Kuatkan langkah adanya badai dan taufan
Tak perlu sesali mengapa dilahirkan
Mengembara di dalam penjara alam semesta
Terkekang oleh ganasnya masa
Baca juga: Bangkit
Mengharuskan berlari ikuti iramanya
Ingat langkah yang sudah terjamah
Jangan ulangi kisah yang salah
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!