Di tahun 2024, peringatan Hardiknas mengusung tema inspiratif "Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar". Tema ini mengajak seluruh elemen bangsa, dari pendidik, peserta didik, hingga masyarakat luas, untuk bahu membahu dalam mewujudkan transformasi pendidikan di Indonesia.Â
Pendidikan di Indonesia akan maju jika terdapat dukungan yang kuat dari pemerintah, masyarakat, dan sektor swasta. Beberapa langkah yang dapat diambil antara lain:
- Investasi yang lebih besar: Pemerintah perlu meningkatkan anggaran pendidikan untuk infrastruktur, fasilitas, dan pelatihan guru. Hal ini tentu harus diirngi dengan pengawasan yang ketat dan terstrukur
- Reformasi kurikulum: Menyesuaikan kurikulum dengan kebutuhan zaman dan pasar kerja agar siswa dapat memiliki keterampilan yang relevan. Ini tentu tidak sekedar kurikulum yang hanya berganti nama.Â
- Peningkatan kualitas guru: Memberikan pelatihan yang berkualitas dan insentif yang memadai untuk menarik dan mempertahankan guru yang berkualitas. Ini tentu harus sampai kepada akar rumput yaitu guru yang digadang-gadang harus menjadi pelaku utama dikelas dalam melakukan transformasi pendidikan.Â
- Akses pendidikan yang lebih luas: Memastikan semua anak memiliki akses ke pendidikan yang berkualitas tanpa diskriminasi. Pendidikan di daerah dan pelosok harus dipas
- Penggunaan teknologi: Memanfaatkan teknologi informasi untuk mendukung pembelajaran jarak jauh dan meningkatkan efisiensi pembelajaran.
- Keterlibatan aktif masyarakat: Mendorong partisipasi aktif masyarakat dalam mendukung pendidikan, baik melalui dana, tenaga, maupun pengawasan terhadap kualitas pendidikan
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!