Assransi jiwa sudah bukan baru lagi. Semua orang tahu. Bahkan setiap orang sudah diprospek berulang-kali oleh berbagai jenis produk asuransi jiwa.Yang banyak tidak disadari adalah Asuransi jiwa tidak hanya asuransi jiwa murni atau stand alone (beridiri sendiri, ditawarkan sendiri). ternyata ada juga asuransi jiwa yang dipaket (dibundle) dengan KPR. Dihitung-hitung, ternyata lebih murah. Sama-sama asuransi jiwa dan sama-sama sebagai proteksi, ternyata premi paket KPR + asuransi jiwa + asuransi kebakaran lebih murah dan lebih hemat ketimbang premi asuransi jiwa murni.
Misal, rumah seharga Rp 193.200.000, dengan plafon KPR 161.000.000, cukup membayar premi asuransi jiwa hanya Rp 3.997.630, dan premi asuransi kebakaran Rp 500.000.
Bandingkan dengan premi asuransi jiwa murni. Uang Pertanggungan (UP) Rp. 100 juta, harus membayar asuransi jiwanya Rp 28.117.000.
UP
Premi
Pembayaran
KPR + Asuransi jiwa
Rp. 193.200.000
Rp 3.997.630
Sekaligus
Asuransi jiwa murni
Rp. 100.000.000