Mohon tunggu...
Sofhian Fazrin
Sofhian Fazrin Mohon Tunggu... -

Aku hanya orang biasa yang bekerja untuk Indonesia dengan cara Indonesia. Penjelajah dunia IT

Selanjutnya

Tutup

Nature

Membuat Kartu Nama untuk Bisnis

21 Januari 2014   11:11 Diperbarui: 24 Juni 2015   02:37 135
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Membuat Kartu Nama untuk Bisnis

Setelah kita membuat logo perusahaan, kita lanjutkan seri Desain kebutuhan perusahaan dengan membuat Kartu Nama. Beriku cara-caranya.

Langkah 1

Buat alas untuk kartu, dengan Rectangle tool, bentuk seperti ini.

Langkah 2

Buat lagi dengan Rectangle tool untuk bentuk kartu, lalu warnai.

1390264453692655177
1390264453692655177

Tumpulkan ujung-ujung kartu dengan mengubah nilai radius “0” menjadi “10”. Seperti yang ada pada gambar diatas.

Langkah 3

Buat kembali dengan Rectangle tool untuk tempat foto dan identitas.

13902659301293821415
13902659301293821415

Lalu blok kedua objek itu dan klik Icon “Weld” diatas untuk menggabungkan objek itu. Hasilnya:

13902660241569956790
13902660241569956790

Langkah 4

Dengan langkah serupa, buat objek diatas menjadi seperti gambar berikut, lalu warnai.

13902661811643542609
13902661811643542609

Langkah 5

Dengan langkah serupa, buat desain seperti pada gambar berikut.

13902662941688501427
13902662941688501427

Langkah 6

Copykan logo yang dalam postingan sebelumnya telah kita buat untuk kita tempatkan di bagian atas. Atur pewarnaan hingga tampa sebagai berikut.

13902760541469104513
13902760541469104513

Langkah 7

Kita import foto dan ikon-ikon telepon, facebook dan twitter. Caranya klik File>Import.

Atur hingga tersusun seperti ini

13902761001310695206
13902761001310695206

Langkah 8

Buat dengan Text Tool, masing-masing, Nama, jabatan, Nomor telpon, username Twitter, alamat Facebook, alamat Email dan alamat website. Tempatkan dan sesuaikan ukuran dan jenis huruf hingga tampak seperti berikut:

13902761681451814637
13902761681451814637

Langkah 9

Terakhir, kita akan buat bayangan logo untuk background yang masih polos. Copykan objek logo tanpa tulisan nama perusahaan, lalu tempatkan ditengah-tengah. Posisikan logo di belakang tempat nama dengan cara klik kanan pada objek > order > Back One, sampai posisinya seperti pada gambar berikut

139027620610960121
139027620610960121

Lalu buat objek itu menjadi transparent pada bagian bawahnya. Gunakan Transparansi tool dengan ikon gambar gelas. Apabila tidak ada ikon gelas, klik pada arah panah pada Blending tool.

13902762281519704713
13902762281519704713

Selesailah kartu nama untuk bisnis. Grupkan supaya menyatu.

1390276260334373931
1390276260334373931

Setelah membuat logo dan kartu nama, kita akan membuat spanduk perusahaan di postingan selanjutnya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun