Mohon tunggu...
Soetiyastoko
Soetiyastoko Mohon Tunggu... Penulis - ☆ Mantan perancang strategi pemasaran produk farmasi & pengendali tim promosi produk etikal. Sudah tidak bekerja, usia sudah banyak, enerjik. Per 30 April 2023 telah ber-cucu 6 balita. Gemar menulis sejak berangkat remaja - Hingga kini aktif dikepengurusan berbagai organisasi sosial. Alumnnus Jurusan HI Fak.SOSPOL UNPAD, Angkatan 1975

Marketer, motivator yang gemar menulis, menyanyi dan membaca

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi: Kaktus

23 September 2023   02:07 Diperbarui: 23 September 2023   02:08 175
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

 Puisi  |  Kaktus

Soetiyastoko

Bungamu indah
meski
selalu saja ketus
dengan duri-duri
yang
selalu siap melukai
siapa saja
yang berani mendekat-menyepelekan

Namun,
senyum cantik-mu selalu ramah menyapa

Kaktus,
memang tahu jaga diri
tanpa menjadi angkuh
apalagi
murahan jajakan diri

(Tak sembarang orang berani menyunting-mu)

Bunga kaktus,
perlambang wanita
yang layak
jadi idaman
dan
Ibu yang dibanggakan anak-anaknya

Musim hujan tak membuatnya lupa diri
Kemarau panjang
pun tak mengeluh kekeringan

Tetap elegan dan tenang di kondisi apapun.
Jauh dari sensasi murahan

Baca juga: Catatan Malam Jumat

Kau-kah, kaktus untuk-ku ?

(bisik lelaki yang terus berjuang mencari ridho Illahi)

---------------

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun