Sebelum kita memulai mari saya jelaskan apasih itu angkatan kerja?
Berdasarkan penjelasan yang dari Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), angkatan kerja adalah penduduk yang usianya masuk dalam kategori usia kerja, termasuk penduduk yang saat ini sudah bekerja maupun penduduk yang sedang dalam proses mencari pekerjaan itu sendiri.
angkatan kerja memeiliki rentan usia yaitu mulai dari usia 15 sampai 65 tahun.
Sedangkan angakatn kerja Menurut Otoritas Jasa Keuangan (OJK) angkatan kerja adalah semua orang yang sudah mencapai usia tersebut dan memiliki kemampuan untuk bekerja, termasuk orang yang sudah aktif bekerja maupun yang saat ini masih sedang dalam pencarian pekerjaan itu sendiri.
Lalu apasih Itu contoh angakatan Kerja?
jika merujuk dengan penjelasan di atas maka bisa di contohkan misal : melati adalah seorang mahasiswi semester dua yang Berkuliah di hari sabtu atau kelas karyawan. Dan dia bekerja di salah satu perusahaan memiliki Umur yang tahun ini menginjak 20 thn .
Pertanyaan nya?
apakah jika Melati hanya seorang mahasiswi Bisa di sebut angakatan kerja?
jawabanya adalah Iya. Mengapa iya? Karna sesuai definisi yang telah dijelaskan sebelumnya bahwa angakatan kerja memiliki rentan usia yaitu mulai 15 sampai 65 tahun. Walaupun dia belum miliki perkejaan yang bisa menghasilkan uang,tetapi iya sudah masuk kedalam katagori angakatn kerja.
Selanjutnya mari kita bahas apa sih itu Sumber Daya Manusia (SDM)?
pengertian Sumber Daya Manusia ,Secara teknis SDM yaitu Seseorang yang bekerja di dalam sebulah perusaaan atau lembaga yang memiliki fungsi Untuk memngembangkan Perusaaaan tersebut  Serta Mengembangakn potensi dirinya.