Mohon tunggu...
Siti Nazarotin
Siti Nazarotin Mohon Tunggu... Guru - Dinas di UPT SD Negeri Kuningan Blitar

Tebarkan manfaat lewat kata-kata. Akun Youtube: https://youtube.com/channel/UCKxiYi5o-gFyq-XmHx3DTbQ

Selanjutnya

Tutup

Foodie Artikel Utama

Bosan Makan Telur dengan Resep Itu-itu Saja? Dimasak Bumbu Balado Saja

31 Oktober 2021   14:03 Diperbarui: 2 November 2021   12:00 1446
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Telur bumbu balado. | Foto: Siti Nazarotin

2. Goreng telur di minyak panas sampai kuning kecoklatan. Jangan lupa dibalik, agar warna coklatnya rata.

Menggoreng telur yang sudah direbus. | Foto: Siti Nazarotin
Menggoreng telur yang sudah direbus. | Foto: Siti Nazarotin

3. Cuci bersih semua bumbu rempah, kemudian haluskan bawang merah, bawang putih, cabai rawit dan cabai merah.

4. Panaskan minyak, lalu tumis bumbu utuhan, lalu haluskan dengan cobek. (Bisa langsung diblender lalu ditumis)

Menumis bumbu. |Foto: Siti Nazarotin
Menumis bumbu. |Foto: Siti Nazarotin

5. Setelah bumbu cukup matang, tambahkan serai dan daun jeruk, lalu tumis sampai harum

6. Tambahkan air, tunggu mendidih, lalu masukkan telur.

Setelah bumbu matang dan masukkan telur, aduk sampai bumbu meresap. |Foto: Siti Nazarotin
Setelah bumbu matang dan masukkan telur, aduk sampai bumbu meresap. |Foto: Siti Nazarotin

7. Masukkan garam dan gula pasir. Cek rasa.

8. Masak sampai air menyusut dan bumbu meresap ke dalam telur.

9. Telur balado siap disajikan dengan nasi hangat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun