Rentan sesekali ku perhatikan
Beberapa pasangan sekelas pacar menggerutu
Mencoba putus tuk hidup tak berstatus
Cepat usai tanpa rambu-rambu antisipasi
Seolah mudah menjalin bersama perasaan
Dengan kata "maaf" dan "terima kasih"
Semua langsung kau lepas nan lekas
Yang kau ucap dalam ruang online terbatas
Sudah puaskah kau membagi pikiran ku?
Tentang hidupku yang seketika kau tebas
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!