Mohon tunggu...
Sindy Yuditia
Sindy Yuditia Mohon Tunggu... Wiraswasta - Menulis tentang Gaya Hidup

Sedang belajar menulis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

50 Kata Kerja dalam Bahasa Inggris yang Mudah Diingat

26 Mei 2020   13:13 Diperbarui: 7 Juni 2021   13:20 24414
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mengetahui 50 kata kerja bahasa inggris yang mudah dipelajari (unsplash/aaron-burden)

Bahasa inggris adalah bahasa yang ditetapkan sebagai bahasa internasional, maka dari itu bahasa inggris sangat perlu kita pelajari agar memudahkan kita berkomunikasi dengan orang asing. Sedangkan kata kerja adalah kata yang menerangkan kegiatan dalam sebuah kalimat. Dalam bahasa inggris sebuah kata kerja dinamakan Verb.

Baca juga : Menyesal Menjadi Mahasiswa yang Tak Bisa Bahasa Inggris

50 kata kerja (sumber gambar: manaberita.com)
50 kata kerja (sumber gambar: manaberita.com)
ini dia 50 kata kerja (verb) dalam bahasa inggris yang mudah kamu ingat.
  1. Menulis = write
  2. Memasak = cook
  3. Menonton = watch
  4. Mencuci = wash
  5. Tidur = sleep 
  6. Makan = eat 
  7. Mengajar = teach
  8. Membawa = bring
  9. Memotong = cut 
  10. Menaruh = put 
  11. Membaca = read
  12. Belajar = study 
  13. Menari = dance
  14. Berfikir = think 
  15. Melihat = look 
  16. Membuat = make
  17. Mengambil = take
  18. Mandi = take a bath
  19. Beristirahat = take a rest
  20. Mencium = kiss
  21. Memanjat = climb 
  22. Duduk = sit 
  23. Berdiri = stand 
  24. Mengendarai = ride 
  25. Mengirim = send
  26. Mendapatkan = get
  27. Meminjam = borrow
  28. Bermain = play
  29. Tiba = arrive
  30. Datang = come
  31. Pergi = go
  32. Berdoa = pray
  33. Memetik = pick
  34. Menjemput = pick up
  35. Bekerja = work
  36. Berlari = run
  37. Berjalan = walk
  38. Membantu = help
  39. Menyapu = sweep
  40. Mengepel = mop
  41. Minum = drink
  42. Mengendarai = ride
  43. Menyetir = drive
  44. Memeluk = hug
  45. Bercerita = tell
  46. Menjual = sell
  47. Membeli = buy
  48. Olahraga = sport
  49. Membuka = open
  50. Menutup = close

Baca juga : Bahasa Inggris: Awalan "in-" dan "un-" yang Bermasalah

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun