Insight Instagram merupakan fitur yang digunakan untuk membantu mengetahui performa konten yang sudah di-upload pada Instagram.
Dengan melihat insight Instagram maka Anda akan mendapatkan penjelasan mengenai perkembangan post dan akun Instagram Anda.
Insight Instagram merupakan fitur yang digunakan untuk membantu mengetahui performa konten yang sudah di-upload pada Instagram.
Dengan melihat insight Instagram maka Anda akan mendapatkan penjelasan mengenai perkembangan post dan akun Instagram Anda.
Anda dapat menggunakan fitur ini jika akun Instagram Anda sudah diubah menjadi akun bisnis.Â
Karena fitur ini akan menampilkan kumpulan data untuk mengetahui informasi yang dapat digunakan dalam optimalisasi akun bisnis.
Semakin optimal akun Instagram sama seperti semakin ramainya "toko virtual Anda" yang pada akhirnya diharapkan makin naiknya keuntungan Anda.
Manfaat Insight Instagram
1. Memberikan Data Mengenai Konten
Tidak semua konten yang Anda upload disukai oleh pengikut Anda.
Itulah sebabnya, melalui insight Instagram, Anda mendapatkan data yang sangat detail mengenai konten-konten yang ada pada akun Instagram bisnis Anda.