Siswa dapat dengan cepat menyelesaikan tugas yang diberikan oleh guru
Dapat memberikan dukungan agar Terselenggaranya proses komunikasi yang interaktif antara guru,siswa,dan bahan belajar.
Memberikan partisipasi dalam bentuk respon baik berupa pertanyaan,jawaban dan lain lain.
Dengan adanya internet kita bisa mendapatkan materi yang berkualitas dan bermanfaat
Dengan internet dapat memberikan pemahaman yang lebih terhadapa materi pembelajaran yang sedang dibahas
Dapat membentuk sikap peserta didik,dan meningkatkan keterampilan
Dapat menjelaskan materi pembelajaran yang abstrak
Dan yang paling penting adalah mengemat waktu,biaya,dan tenaga.
Selain memiliki manfaat tentu pemanfaatan TIK juga dapat memberikan dampak buruk bagi penggunanya khususnya para pelajar seprti:
Bisa saja peserta didik menjadi atau tidak  memiliki sikap yang kritis terhadap sesuatu yang baru.
Bisa menimbulkan sikap kriminal dalam pendidikan contohnya saja pencurian dokumen atau aset penting tentang sebuah tatanan pendidikan yang sesungguhnya dirahasiakan contohnya seperti dokumen ujian dengan media internet