Mohon tunggu...
Silvia Aisyah
Silvia Aisyah Mohon Tunggu... Freelancer - Mahasiswa

a big girl who is happy and interested in all kinds of art

Selanjutnya

Tutup

Music

Kenapa Harus Mengantisipasi Comeback Taeyeon Kali ini?

29 Oktober 2019   06:08 Diperbarui: 29 Oktober 2019   07:13 11
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Musik. Sumber ilustrasi: PIXABAY/Free-photos

Setelah sukses dengan album pertamanya 'My Voice' yang rilis pada 28 February dua tahun lalu, akhirnya Taeyeon merilis album ke dua yang bertajuk 'Purpose'. Judul itu mewakili tujuan Taeyeon sebagai pribadi dan penyanyi yang menunjukkan bagimana musik telah menjadi tujuan dan arah terbesar dalam kehidupannya.

Album tersebut menyajikan 12 lagu, termasuk salah satu single 'Four Seasons' yang menempati peringkat pertama di Gaon (Korean digital chart) dan B-side yang bejudul 'Blue' bersama sepuluh lagu baru, termasuk lagu 'Gravity'.

Album ini menampilkan lagu-lagu dalam "berbagai gaya".  4 lagu lainnya 'Here I Am', 'Love You Like Crazy', 'Do you Love Me?', dan 'Gravity' pernah Taeyeon tampilkan pada tour konsernya ('s). Anda bisa melihat penampilan luar biasa Taeyeon saat membawakan 4 Lagu ber genre berbeda itu di YouTube.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun