Mohon tunggu...
Sigit Eka Pribadi
Sigit Eka Pribadi Mohon Tunggu... Administrasi - #Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#

#Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#Menulis sesuai suara hati#Kebebasan berpendapat dijamin Konstitusi#

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Atasan Memberi Arahan Bawahan, Bagaimana Baiknya?

28 Mei 2023   10:42 Diperbarui: 28 Mei 2023   22:40 2042
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kalau ketegasan sudah terkontaminasi oleh arogansi, maka inilah biang kesombongan atas lahirnya sikap meremehkan dan menyepelekan para bawahan.

Ujung-ujungnya juga, atasan kerap menjelek-jelekan bawahan di forum, bahkan kerap cari-cari kesalahan atau mengungkit-ungkit kesalahan para bawahan.

ketegasan jelas boleh, tapi harus bicara dengan hati dan santun, berprinsip mengharamkan menyakiti hati orang lain adalah jauh lebih baik daripada tegas tapi arogan.

Dengan begini, para bawahan akan selalu merasa diapresiasi dan dihargai, arahan pun akan efektif dan mudah diserap oleh para bawahan.

------

Nah, inilah kurang lebihnya yang bisa penulis sarankan terkait bagaimana sebaiknya atasan dalam rangka memberikan arahan kepada para bawahan.

Semoga apa yang penulis bagikan melalui artikel ini dapat bermanfaat bagi bersama.

Demikian kiranya artikel ini.

Artikel ke 116 tahun 2023.

Sigit Eka Pribadi.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun