Mohon tunggu...
Sigit Eka Pribadi
Sigit Eka Pribadi Mohon Tunggu... Administrasi - #Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#

#Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#Menulis sesuai suara hati#Kebebasan berpendapat dijamin Konstitusi#

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

Kenapa Tata Ruang Kantor Perlu Rotasi?

12 Oktober 2022   17:34 Diperbarui: 12 Oktober 2022   17:37 554
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi gambar tata ruang kantor | Dokumen foto via Kompas.com

1. Menyegarkan suasana.

Dengan merotasi tata ruang kantor tentunya akan memberikan suasana baru dan lingkungan kantor yang lebih segar.

Karyawan pun terhindar dari rasa jenuh yang berkepanjangan karena jelas lebih fresh, pandangan mata yang dilihat enggak itu-itu saja.

2. Menumbuhkan semangat baru bagi karyawan.

Dengan adanya rotasi tata ruang kantor, jelas akan menumbuhkan semangat baru, kinerja karyawan pun bisa semakin spartan.

Ilustrasi gambar tata ruang kantor | Dokumen foto via freepik.com
Ilustrasi gambar tata ruang kantor | Dokumen foto via freepik.com

Karyawan yang tadinya dilanda kejenuhan dan stres, jadi bergairah kembali, karena adanya penyegaran suasana.

3. Baik bagi kesehatan mental dan kejiwaan karyawan.

Inilah yang paling penting, karena tidak dimungkiri juga, stresnya karyawan juga ada faktor kejenuhan atas suasana dan lingkungan kantor yang statis enggak ada rotasi sama sekali.

Sehingga secara simultan sebenarnya dapat berpengaruh juga pada kesehatan mental dam kejiwaan karyawan.

Setidaknya dengan adanya rotasi tata ruang kantor ini bermanfaat baik bagi kesehatan mental dan kejiwaan karyawan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun