Mohon tunggu...
Sigit Eka Pribadi
Sigit Eka Pribadi Mohon Tunggu... Administrasi - #Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#

#Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#Menulis sesuai suara hati#Kebebasan berpendapat dijamin Konstitusi#

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Artikel Tidak Dilabeli Pilihan, Kompasiana Bikin Penasaran

3 Maret 2019   13:18 Diperbarui: 3 Maret 2019   15:12 114
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Penulis yang masih kategori pemula seperti saya misalnya, atau baru bergabung  dengan Kompasiana dan notabene tidak memiliki latar belakang jurnalistik atau kemampuan menulis dan dari nol sekalipun, maka ketika artikel Kompasianer yang dibuat dilabeli pilihan itu adalah suatu kesenangan dan kebahagian yang tak terkira, yess artikel jadi pilihan yipiiii..begitulah kira kira euporia yang tergungkap, padahal masih pilihan tuh,,, apalagi tembus artikel utama, wah euporianya bisa guling guling dilantai atau lonjak lonjak kali yah,,,

Seiring karya tulis artikel terus diunggah ke Kompasiana biasanya, para kompasianer pemula dibuat makin penasaran sampai sampai gak bisa tidur dan kebawa mimpi untuk membuat tulisan artikel agar selalu jadi pilihan kalau perlu harus tembus jadi artikel utama, ya dalam hal ini Kompasianalah yang berjasa dan baik hati menjadi guru yang handal. Sedikit demi sedikit kompasianer diajak membaca, menulis, menambah kosakata, memperkaya wawasan, merangkai kata dan kalimat ataupun ajang silaturahmi dengan kompasianers lainnya yang lebih berpengalaman dalam menulis artikel, maka jadilah pembelajaran yang sangat berharga. 

Screenshoot/dokpri
Screenshoot/dokpri
Buktinya?

Sayalah buktinya, ya saya termasuk orang penasaran kalau dalam menulis artikel ini tidak dilabeli pilihan, hehehe,,,,

Satu artikel, dua artikel, eh tiga artikel, loh sampai empat artikel hmm, ga jadi pilihan, membuat motivasi menjadi meningkat nih,, akhirnya ini membuat pikiran  dan intuisi jadi lebih tajam dan makin rajin belajar untuk membuat artikel yang bisa menjadi pilihan, mungkin buat Kompasianers yang sudah profesional, hal ini tidak berpengaruh signifikan, karena pengalamannya yang sudah teruji.

Screenshoot/dokpri
Screenshoot/dokpri
Kompasiana hadir sangat bermanfaat.

Hadirnya kompasiana  patut disyukuri, karena ada wadah untuk menyampaikan ide, gagasan, saran, pendapat, ataupun opini dan hal bermanfaat lainnya dan di satu sisi juga dapat berbagi ilmu dengan Kompasianer lain serta bisa saling berinteraksi.

Ya Kompasiana bikin penasarankan,,, salut buat Kompasiana, terima kasih atas semua yang telah dipersembahkan kepada para kompasianers.

Salam penasaran selalu,,,

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun