Selanjutnya dari mahasiswa jurusan PBSI mengungkapkan bahwa siswa menjadi lebih paham tentang Bahasa Indonesia terkhususnya pada kaidah kebahasaan dari suatu teks, karena bagian tersebut memang tergolong sulit untuk dipahami.
“Anak-anak jadi lebih paham tentang kaidah kebahasaan, terutama seperti konjungsi. Konjungsi kan banyak jenisnya, tetapi anak-anak sedikit banyak telah paham mengenai kategori konjungsi dan kaidah kebahasaan teks lainnya,” kata Natashia saat diwawancarai.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI