Mohon tunggu...
Shelvia Pardede
Shelvia Pardede Mohon Tunggu... Mahasiswa - UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA

Halooo... Saya adalah salah satu Mahasiswi semester akhir di salah satu Universitas yang ada di Sumatera Utara. Saya menempuh pendidikan dengan jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia. Hal yang paling saya sukai dari jurusan ini adalah "Puisi".

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Mengejutkan, Dusun VII Sirata-rata Kini Bisa Mengakses Internet

13 Juli 2023   23:43 Diperbarui: 13 Juli 2023   23:45 270
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
 Saat mendaki 1500 kaki bukit kebun sawit | Sumber: Shelvia Pardede

Shelvia Pardede: "Pernah tinggal di Dusun VII Sirata-rata selama kurang lebih lima bulan dengan tanpa sinyal internet juga telpon seluler (hidup seperti jaman dahulu kala) jika ingin memiliki sinyal di HP harus jalan sejauh tiga kilometer ke tanjakan kem atau mendaki bukit sawit setinggi kurang lebih 1500 kaki, membuat saya sangat terkejut setelah enam bulan meninggalkan tempat ini saya mendengar kabar bahwa sudah ada WIFI disana.  Kenapa cubak ga dari aritu, rasanya lelah sekali mendaki 1500 kaki saat bulan ramadhan ahahahahah..."

 Saat mendaki 1500 kaki bukit kebun sawit | Sumber: Shelvia Pardede
 Saat mendaki 1500 kaki bukit kebun sawit | Sumber: Shelvia Pardede
Saat mensosialisasikan penggunaan basic laptop/komputer di sd satu-satunya yang ada di sirata-rata | Sumber: Shelvia Pardede 
Saat mensosialisasikan penggunaan basic laptop/komputer di sd satu-satunya yang ada di sirata-rata | Sumber: Shelvia Pardede 

Saat menaiki truk sawit bersama warga sirata-rata untuk ke dusun satu mencari sinyal internet | Sumber: Shelvia Pardede
Saat menaiki truk sawit bersama warga sirata-rata untuk ke dusun satu mencari sinyal internet | Sumber: Shelvia Pardede

Dusun VII Desa Siamporik, Kec. Kualuh Selatan, Kab. Labuhan Batu Utara Prov. Sumatera Utara ini merupakan suatu dusun yang sangat terpencil bahkan daerah ini sebelumnya menggunakan lampu dari tenaga surya atau mesin dompleng. Mulai tahun 2020, dusun ini mulai mendapatkan listrik dari PLN. Kini dusun VII sirata-rata sudah memiliki WIFI di tiga titik, yakni SD Sirata-rata, rumah Kepala Sekolah, dan Kampung Kem.

Ibu Mariyam (Kepala Sekolah SD Sirata-rata): "Hallo Shel, sekarang kami udah ada sinyal internet loh di tiga titik semenjak kalian balik dari sini. Kesini lah kalian udah ga susah sinyal lagi kayak dulu".

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun